YBM PT. PLN Pusmanpro Bantu Keluarga Kyai Sya’roni

- Jurnalis

Sabtu, 28 November 2020 - 15:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA SEMARANG – Peduli Keluarga Da’i, Yayasan Baitul Maal (YBM) PT. PLN Pusat Manajemen Proyek bersama IZI Jawa Tengah melaksanakan program proteksi keluarga mustahik Kyai Sya’roni di Babadan, Patebon, Kabupaten Kendal, Sabtu, (28/11/2020).

Kyai Sya’roni dulunya adalah pendiri sekaligus pengajar Pondok Pesantren Tahfidz dirumahnya. Qodarullah 4 tahun yang lalu kyai terkena stroke yang akhirnya membuat Pondok Tahfidz yang di kelolanya harus dihentikan.

“Alhamdulillah telah tersalurkan bantuan proteksi keluarga mustahik dan bantuan biaya pendidikan anak-anak Pak Kyai Sya’roni bersama dengan YBM PLN Pusmanpro,” ujar Ketua YBM PLN Pusat Manajemen Proyek, Wahyudi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya mewakili para karyawan PLN, Alhamdulillah bisa silaturahmi ke rumah pak Kyai disini, untuk membantu pak Kyai dan keluarga,” sambungnya.

Pihaknya berharap Kyai lekas sembuh dan terus semangat. “Pasti nanti bisa sembuh dan bisa bermanfaat lagi di desa ini,” imbuh Wahyudi.

Selain untuk kebutuhan harian keluarga, YBM PLN Pusmanpro dan IZI juga memberikan bantuan pendidikan untuk 3 anaknya yang masih sekolah di SD, SMP dan SMK di Kabupaten Kendal.

Pada kesempatan tersebut, Sutimah, istri Kyai Sya’roni juga menyampaikan rasa terimakasih kepada YBM PLN Pusmanpro dan IZI Jateng. (Nining)

Berita Terkait

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Berita Terbaru

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB

Foto: Heri Koswara & Sholihin

Seputar Bekasi

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:37 WIB

Foto: Saat Petugas Kepolisian Melakukan Olah TKP di Lokasi Kejadian di Depan Gedung PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 14:49 WIB