Kesbangpol Kota Bekasi Bantah KASTRI Ajukan Dana Hibah 2024

- Jurnalis

Sabtu, 30 Maret 2024 - 15:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Gedung Pemerintah Kota Bekasi Jawa Barat

Foto: Gedung Pemerintah Kota Bekasi Jawa Barat

BERITA BEKASI – Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol), Nesan Sujana, membantah kabar adanya ajuan hibah dari Kesetaraan Aliansi Kota Patriot (KASTRI) sebesar Rp.811.350 ditahun 2024.

“Dulu memang ada ajuan dari KASTRI tahun 2023, tapi proposalnya ditarik lagi. Untuk tahun 2024 ini ngak ada,” terang Nesan ketika dihubungi Matafakta.com, Sabtu (30/3/2024).

Jadi sekali lagi, kata Nesan, untuk tahun 2024, pihaknya Kesbangpol Kota Bekasi, tidak menerima ajuan atau proposal dari KASTRI yang disebut bakal menerima dana hibah sebear Rp811.350 ditahun 2024 ini.

“Jadi itu aja penjelasan dari saya supaya terang, sehingga tidak menjadi bluder terkait adanya informasi tersebut,” tutup Nesan singkat.

Diberitakan beberapa Organisasi atau Yayasan yang diduga terifiliasi dengan salah satu kandidat bakal calon Walikota Bekasi 2024. Salah satunya KASATRI yang sebelumnya bernama Komunitas Sedulur Tri atau KASTRI.

Sementara yang sudah terilis Komunitas Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (KORMI) Kota Bekasi yang diketuai istri mantan Walikota Bekasi, Tri Adhianto yang juga menjadi Ketua Wanita Bekasi Keren (WBK), Wiwik Hargono yang mengajukan dana hibah sebesar Rp7,7 miliar.

Pengajuan awal KORMI Kota Bekasi sebesar Rp7,7 miliar yang disetujui Rp1,5 miliar berbarengan dengan ajuan KONI Kota Bekasi yang diketuai Tri Adhianto yang awalnya Rp60 miliar dan disetujui Rp25 miliar untuk KONI Kota Bekasi.

Baca Juga :  26 Program Unggulan Calon Walikota Bekasi Tri Adhianto Disorot

Selanjutnya, ada Komunitas Wanita Bekasi Keren (WBK) yang dimana, Wiwiek Hargono tercatat sebagai Dewan Penasehat (DP) yang juga mengajukan anggaran melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kota Bekasi, sebesar Rp556 juta.

Selain itu, ada Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Bekasi dibawah naungan Wiwiek Hargono, kabarnya juga mengajukan dana hibah Rp300 juta dan Rp47 juta dari APBD Kota Bekasi Tahun 2024. (Dhendi)

Berita Terkait

Belum Bayar Hak Pekerja, PT. Yasa Expansia Sejahtera di Bekasi Tutup Kantor
Buka Lowongan di Jawa Tengah, FKMPB Kecam PT. Mushashi Auto Parts Indonesia
BPK RI Temukan Belum Ada LPJ Dana Hibah Rp150 Juta Kesbangpol Kota Bekasi
JNW Desak Pj Walikota Bekasi Berikan Sanksi Kepala Dinkes Kota Bekasi
10 Utusan Gereja Kampung Sawah Dukung Herkos Jadi Walikota Bekasi
BPK RI Pertanyakan Asset Kendaraan Dinas Rp61 Miliar Pemkot Bekasi?
Tanggapi Instagram Samatri, JNW: Jangan di Jogetin Tapi Bahan Evaluasi
Pj Walikota Bekasi Ancam Tindak Tegas BUMD Terpapar Politik Praktis
Berita ini 83 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 18:53 WIB

Kejari Blitar Jateng Musnahkan Beragam Barang Bukti Hasil Kejahatan

Jumat, 26 Juli 2024 - 12:52 WIB

LQ Indonesia Law Firm Penuhi Undangan Eksekusi Aset Sitaan KSP-SB Bogor

Kamis, 25 Juli 2024 - 22:19 WIB

Kejagung Soroti “Kejanggalan” Vonis Bebas Anak Bekas Anggota DPR

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:25 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Memburu Pelaku Korupsi Dana Desa

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:15 WIB

Kejari Kabupaten Tegal Pamer Hasil Capaian Kinerja

Rabu, 24 Juli 2024 - 21:03 WIB

Kejari Kabupaten Bekasi Selesaikan Kasus Sadi Bin Kadin Dengan Restoratif Justice

Senin, 22 Juli 2024 - 15:41 WIB

Waduh..!!!, Setahun Kejari Jakpus Tak Sidangkan Pemalsuan Surat KSP Indosurya

Jumat, 19 Juli 2024 - 14:40 WIB

Soal Final Kepailitan, Praktisi Hukum Persoalkan Trasparansi Publik PN Jakpus

Berita Terbaru

Foto: Dr. Ujang Iskandar, ST, Msi

Berita Utama

Sang “Tupai” Terjatuh Usai ke Vietnam

Jumat, 26 Jul 2024 - 22:57 WIB