GM FKPPI Sumut Desak Anggota DPR RI Efendi Simbolon Minta Maaf

- Jurnalis

Rabu, 14 September 2022 - 06:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GM FKPPI Sumut

GM FKPPI Sumut

BERITA SUMUT – Pengurus Daerah II Generasi Muda Forum Komunikasi Putra Putra Putri Purnawirawan dan Putra Putri TNI Polri (GM FKPPI) Sumatera Utara, marah terhadap Anggota DPR RI, Efendi Simbolon.

Kemarahan keluarga besar kader “loreng bergerak” tersebut gara gara ucapan oknum Anggota Komisi I DPR RI dimaksud yang menyebut TNI seperti gerombolan Organisasi Massa (Ormas).

“Kami sangat menentang keras ucapan saudara Efendi Simbolon tersebut, selaku anak tentara kami tidak membenarkan itu,” tegas Ketua PD II GM FKPPI Sumut, Ir. H. Erry Sukartono kepada awak media, Selasa (13/9/2022).

Dengan nada tingggi, Ketua Erry juga menyatakan GM FKPPI yang punya darah sebagai anak tentara, akan membela tentara sampai mati.

“Apapun ceritanya kami mendesak, saudara Efendi Simbolon untuk meminta maaf secara terbuka di media cetak nasional selama 3 kali 24 jam, apabila hal itu tidak dilakukan maka kami akan mengambilkan tindakan,” tegasnya.

Menurut Erry Sukartono, ucapan oknum Anggota Komisi I DPR RI tersebut yang menyamakan TNI dengan gerombolan Ormas, sangat tidak pantas, keliru bahkan melukai perasaan TNI, termasuk anak anaknya seperti GM FKPPI.

Baca Juga :  Kasus Impor Gula, Penyidik Pidsus Kejagung Cekal Dirut PT. KTM

“TNI itu adalah institusi pertahanan dan alat negara yang mempunyai tugas pokok serta struktur yang telah diatur oleh Undang-Undang. Jadi jangan ngomong sembarangan atas keberadaannya,” ujarnya berapi api.

Seperti diketahui, Effendi Simbolon mengucapkan TNI seperti gerombolan Ormas saat rapat kerja dengan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta pada Senin 5 September 2022 lalu.

Ketika itu Efendi menyebut “Ini TNI kayak gerombolan ini. Lebih-lebih Ormas jadinya. Tidak ada kepatuhan”. (Usan)

Berita Terkait

Jamdatun RI Pulihkan Keuangan Negara Rp2,4 Triliun
BPJS Kesehatan Kembali Menyita Perhatian Publik
Kasus Impor Gula, Penyidik Pidsus Kejagung Cekal Dirut PT. KTM
Kuasa Hukum KPK Tak Hadir, Sidang Prapid Sekjen PDIP Ditunda
Satgas SIRI Kejagung Tangkap Buronan Kejaksaan Tinggi Kalsel
Imunitas Jaksa Agung Disoal, Ini Kata Pakar Hukum Pidana
Kerugian Kasus Impor Gula Mencapai Ratusan Miliar
Kasus Dugaan Korupsi Impor Gula, Penyidik Tetapkan 9 Tersangka
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 01:12 WIB

Jamdatun RI Pulihkan Keuangan Negara Rp2,4 Triliun

Rabu, 22 Januari 2025 - 17:33 WIB

BPJS Kesehatan Kembali Menyita Perhatian Publik

Selasa, 21 Januari 2025 - 20:18 WIB

Kasus Impor Gula, Penyidik Pidsus Kejagung Cekal Dirut PT. KTM

Selasa, 21 Januari 2025 - 13:42 WIB

Kuasa Hukum KPK Tak Hadir, Sidang Prapid Sekjen PDIP Ditunda

Selasa, 21 Januari 2025 - 11:49 WIB

Satgas SIRI Kejagung Tangkap Buronan Kejaksaan Tinggi Kalsel

Berita Terbaru

Kapuspenkum Kejagung, Harli Siregar

Berita Utama

Jamdatun RI Pulihkan Keuangan Negara Rp2,4 Triliun

Kamis, 23 Jan 2025 - 01:12 WIB

Foto: Ade Kuswara Kunang dan Asep Surya Atmaja

Uncategorized

Pelantikan 6 Februari 2025, Ini Kata Ketua FKMPB Kabupaten Bekasi

Rabu, 22 Jan 2025 - 20:33 WIB

Unggahan Terkait BPJS Kesehatan

Berita Utama

BPJS Kesehatan Kembali Menyita Perhatian Publik

Rabu, 22 Jan 2025 - 17:33 WIB

Foto Kantor Desa Sumberjaya, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat

Seputar Bekasi

Rangkap Jabatan, Lurah Sumardi Adem Jabat Pj Desa Sumberjaya

Rabu, 22 Jan 2025 - 16:58 WIB

Ilustrasi THM

Seputar Bekasi

Sudah Diundangkan, Pemkab Bekasi Didesak Tertibkan THM Langgar Aturan

Rabu, 22 Jan 2025 - 15:38 WIB