4 Kesebelasan Liga Santri Siap Bertanding di Tingkat Korem 082 CPYJ

- Jurnalis

Kamis, 28 Juli 2022 - 14:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Liga Santri Siap Bertanding

Liga Santri Siap Bertanding

BERITA KOTA MOJOKERTO – Empat kesebelasan bakal bertarung pada Liga Santri Piala KSAD tingkat Korem 082 CPYJ.

Keempat kesebelasan itu, terdiri dari Ponpes Gadung Mangu Jombang, Elkisi Mojokerto, AL-Ma’ruf dari Kediri dan Ponpes Matholibul Huda dari Kabupaten Tuban, Jawa Timur.

Pertarungan itu, nantinya akan digelar pada tanggal 29 Juli mendatang di Stadion Gelora Ahmad Yani, Kota Mojokerto.

Danrem 082 CPYJ, Kolonel Inf Unang Sudargo mengatakan, sebelumnya keempat tim sepak bola dari masing-masing Ponpes itu telah melewati berbagai proses pertandingan di tingkat Kodim.

“Sehingga, keempatnya berhasil dinyatakan lolos untuk mengikuti seleksi di tingkat Korem,” ujar Danrem, Kamis (28/7/2022).

Baca Juga :  IMI Soroti Pelatihan LC Karaoke Bersertifikat Kemenaker RI

Beberapa pesan juga disampaikan oleh Danrem, termasuk salah satunya soal sportifitas selama berlangsungnya pertandingan tersebut.

“Diharapkan babak penyisihan bisa berjalan sesuai rencana. Dan pastinya, tetap mengutamakan sportifitas,” pinta Kolonel Unang. (Alina)

Berita Terkait

Jampidsus Kantongi Bukti Keterlibatan Oknum di Mahkamah Agung
Ini Laporan Boyamin ke KPK Soal Terbitnya Sertifikat Laut Tangerang
Penyidik Kejati Periksa Walkot Jakbar Imbas Kasus Korupsi Kadisbud DKJ
Viral Ciutan Mantan Komisaris Garuda Sukai Sosok Irjen Karyoto
IMI Soroti Pelatihan LC Karaoke Bersertifikat Kemenaker RI
Hari Ini, Boyamin Buat Laporan ke KPK Soal Terbitnya Sertifikat Laut
Jamdatun RI Pulihkan Keuangan Negara Rp2,4 Triliun
BPJS Kesehatan Kembali Menyita Perhatian Publik
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 22:14 WIB

Jampidsus Kantongi Bukti Keterlibatan Oknum di Mahkamah Agung

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:53 WIB

Ini Laporan Boyamin ke KPK Soal Terbitnya Sertifikat Laut Tangerang

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:19 WIB

Penyidik Kejati Periksa Walkot Jakbar Imbas Kasus Korupsi Kadisbud DKJ

Kamis, 23 Januari 2025 - 11:26 WIB

IMI Soroti Pelatihan LC Karaoke Bersertifikat Kemenaker RI

Kamis, 23 Januari 2025 - 10:30 WIB

Hari Ini, Boyamin Buat Laporan ke KPK Soal Terbitnya Sertifikat Laut

Berita Terbaru

Foto: Jampidsus Kejagung, Febrie Adriansyah.

Berita Utama

Jampidsus Kantongi Bukti Keterlibatan Oknum di Mahkamah Agung

Kamis, 23 Jan 2025 - 22:14 WIB

Foto: Boyamin Saiman & Menteri ATB BPN, Nusron Wahid

Berita Utama

Ini Laporan Boyamin ke KPK Soal Terbitnya Sertifikat Laut Tangerang

Kamis, 23 Jan 2025 - 13:53 WIB