Dua Tokoh Masyarakat Desa Karangraharja Rutin Berbagi Kebaikan

- Jurnalis

Senin, 10 Mei 2021 - 12:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BEKASI – Bulan Suci Ramadhan dimassa pandemi Covid-19 menjadi keberkahan bagi kaum dhuafa dan anak yatim, warga Desa Karangraharja, Kecamatan Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Pasalnya, para dermawan, Tokoh Masyarakat, Majlis Djikir maupun tempat ibadah berlomba-lomba menebar kebaikan untuk keberkahan di bulan Suci Ramadhan ini. Seperti halnya, dua tokoh masyarakat yang setiap tahun rutin memberikan ayam ke kaum dhuafa.

Dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan (Prokes) Covid-19, dua Tokoh Masyarakat Desa Karangraharja, memberikan kupon untuk pengambilan ayam di titik yang sudah disiapkan untuk berbagi kebaikan dan kebahagiaan di bulan Suci Ramadhan ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tokoh Masyarakat setempat, H. Boby Agus Ramdan yang memberikan sebanyak 200 ekor ayam di titik wilayah RT01/RW05 dan H. Ade, memberikan sebanyak 300 ekor ayam di titik wilayah RT02/RW04, Desa Karangraharja, Kabupaten Bekasi.

Alhamdulillah, dari bantuan beras, uang dan ayam di tahun ini saya dapat bang,” kata Joyo saat ditemuai Matafakta.com, dikediamannya, Senin (10/5/2021).

Santunan, tambah Joyo yang diberikan Tokoh Masyarakat, H. Boby Agus Ramdan setiap tahun ini, benar- benar sangat membantu, terlebih lagi dimassa pandemi saat ini, mau mendekati Hari Raya Idul Fitri.

“Terimakasih Pak H. Boby, semoga usahanya semakin lancar dan tujuan yang dituju terlaksana dan bantuan ini sangat bermanfaat bagi kami. Santunan setiap tahun ini, semoga dapat membuka hati bagi masyarakat yang mampu secara ekonomi untuk saling berbagi,” pungkasnya. (Usan)

Berita Terkait

Maknai Hari Pahlawan, Ini Kata Ketua RW di Bekasi Sahid Sutomo
Tawon Vespa Resahkan Warga Kampung Walahir Kabupaten Bekasi
Soal Video Mumtaz, Pengamat: Hanya Mengejar Elektabilitas Digital Semata
Dapat Rutilahu, Warga Karang Reja Pebayuran Ucapkan Terimakasih
Kasus Isoman, Walikota Bekasi Kumpulkan Para Pejabat Pemkot Bekasi
Kades Cipayung Bekasi H. Ajan Ajak Masyarakat Giat Bersih Lingkungan                
Yayasan Baraka Tersendat Biaya Perakitan Lamborghini Veneno
Hutang Rp150 Miliar Infrastruktur Apakah Sebuah Solusi?
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 13 November 2021 - 18:27 WIB

Maknai Hari Pahlawan, Ini Kata Ketua RW di Bekasi Sahid Sutomo

Senin, 8 November 2021 - 10:42 WIB

Tawon Vespa Resahkan Warga Kampung Walahir Kabupaten Bekasi

Rabu, 6 Oktober 2021 - 20:30 WIB

Soal Video Mumtaz, Pengamat: Hanya Mengejar Elektabilitas Digital Semata

Senin, 4 Oktober 2021 - 00:01 WIB

Dapat Rutilahu, Warga Karang Reja Pebayuran Ucapkan Terimakasih

Rabu, 29 September 2021 - 11:07 WIB

Kasus Isoman, Walikota Bekasi Kumpulkan Para Pejabat Pemkot Bekasi

Berita Terbaru

Bekasi United FC Melawan Al Jabbar Cirebon FC

Olahraga

Babak 13 Besar Bekasi United FC Melawan Al Jabbar Cirebon FC

Sabtu, 26 Okt 2024 - 18:06 WIB

Foto: Pakar Hukum Pidana Alexius Tantrajaya

Berita Utama

Pakar Hukum: Harapan Untuk Pemerintahan Prabowo & Gibran

Sabtu, 26 Okt 2024 - 17:56 WIB

Foto: Zerof Ricar (ZR)

Berita Utama

Tiga Hakim Agung “Tersengat” Perkara Gregorius Ronald Tannur?

Sabtu, 26 Okt 2024 - 01:07 WIB