Sekdin LH Kabupaten Bekasi Meninggal Bukan Corona

- Jurnalis

Selasa, 31 Maret 2020 - 16:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BEKASI – Sekretaris Dinas (Sekdin) Lingkungan Hidup (LH) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rita Rokhmayati, meninggal dunia, bukan karena terinfeksi wabah virus Corona atau Covid-19 seperti yang diisukan ke publik dua hari belakangan ini.

Informasi yang berhasil dihimpun, Rita Rokhmayati meninggal di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr. Chasbullah Abdul Majid Kota Bekasi pada, Senin 30 Maret 2020 sekitar pukul 18.30 WIB, kemarin.

Baca Juga :  Eks Walikota Bekasi M2 Masih di Hati Masyarakat Kota Bekasi

Juru Bicara Pusat Informasi dan Koordinasi (PIK) Covid-19, dr. Alamsyah menegaskan, bahwa hasil pemeriksaan Laboratorium bernomor Lab: 445.9/163 atas nama Rita Rokhmayati dengan waktu periksa pukul 22.19 WIB yang tercetak 30 Maret 2020 mencatat hasilnya negatif Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Iya betul, almarhumah Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup, Rita Rokhmayati hasil labnya negative Covid-19,” kata dr. Alamsyah kepada Matafakta.com, Selasa (31/3/2020).

Baca Juga :  Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027

Diungkapkan Alamsyah, dari hasil diagnosa di RSUD dr. Chasbulah Abdul Majid Kota Bekasi bahwa almarhumah, Rita Rokhmayati mengalami penyakit di area kepalanya.

“Infonya kelainan pembuluh darah di area kepalanya. Jadi, almarhumah itu meninggal, bukan karena terinfeksi virus Corona atau Covid-19, tapi pembulu darah dikepala,” pungkasnya. (Mul)

BeritaEkspres Group

Berita Terkait

Masyarakat Berbagai Elemen Dukung Dani Ramdan Kembali Jabat Pj Bupati Bekasi
Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027
Tunggak Kontribusi, Pemkot Bekasi Ambil Alih Pengelolaan Pasar Pondok Gede
Eks Walikota Bekasi M2 Masih di Hati Masyarakat Kota Bekasi
Kong Mpe Ajak Masyarakat Kabupaten Bekasi Sukseskan MTQ Tingkat Provinsi Ke-38
Balon Walikota Bekasi Adi Bunardi Minta DPC PDIP Siapkan Panggung Debat
Jelang Pilkada, JNW: Sikap FKUB Kota Bekasi Beraroma Politis
Ade Kuswara Kunang Daftar Calon Bupati Bekasi Dari PDI Perjuangan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 10:03 WIB

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Rabu, 24 April 2024 - 22:19 WIB

Tuntut Ganti Majelis Hakim, Ratusan Karyawan PT. PRLI Unjuk Rasa di MA

Selasa, 23 April 2024 - 19:07 WIB

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Senin, 22 April 2024 - 21:50 WIB

Terancam PHK Massal, Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia Tolak Putusan MA

Minggu, 21 April 2024 - 15:26 WIB

Alvin Lim Laporkan Brigjen Wisnu Hermawan Atas Dugaan Kaburnya Bos Investasi

Minggu, 21 April 2024 - 12:04 WIB

Nitizen Soroti Rumah Presiden PKS Saat Dikunjungi Anies Baswedan

Jumat, 19 April 2024 - 19:29 WIB

Tak Profesional, Alvin Lim Laporkan Penyidik Dirtipideksus Mabes Polri

Jumat, 19 April 2024 - 13:34 WIB

LQ Indonesia Law Firm Bakal Gelar Aksi Dengan Korban Net-89 dan Indosurya

Berita Terbaru

Foto: Advokat Raden Nuh

Berita Utama

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:03 WIB