HUT ke-23 Kota Bekasi, IWO Gelar Lomba Tulis Artikel SMP dan SMA

- Jurnalis

Kamis, 27 Februari 2020 - 19:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA BEKASI – Dalam rangka memperingati HUT ke-23 Kota Bekasi, Ikatan Wartawan Online (IWO) Kota Bekasi, Jawa Barat, menggelar lomba menulis artikel tingkat SMP dan SMA/SMK Kota Bekasi. Perlombaan tersebut, memperebutkan piala Walikota Bekasi dan uang pembinaan.

Dalam lomba tersebut, Panitia menetapkan kategori untuk masing-masing jenjang, untuk SMP minimal 400 karakter dan SMA/SMK 600 karakter dengan tema visi misi Kota Bekasi yang Cerdas, Kreatif, Maju, Sejahtera dan ihsan.

Menurut Ketua Panitia, Edo Cassanova Lumelle mengatakan, tujuan dari diselenggarakannya lomba penulisan artikel bagi para pelajar dimaksudkan untuk menggali potensi para pelajar dalam mengasah kreatifitas menulis dalam sebuah artikel.

“Diharapkan dengan lomba tersebut akan menumbuhkan minat menulis dan literasi para pelajar. Pendaftaran lomba melalui email panitia [email protected],” kata Edo.

Para pelajar lanjut Edo, sudah bisa mendaftarkan diri mulai sejak tanggal 24 Februari 2020 dan ditutup pada 8 Maret 2020. Selanjutnya, penilaian dan penentuan pemenang hasil karya akan dilakukan tim juri pada 9 Maret 2020.

Baca Juga :  Kong Mpe Ajak Masyarakat Kabupaten Bekasi Sukseskan MTQ Tingkat Provinsi Ke-38

Penyerahan piala tambah Edo, akan dilakukan pada 10 Maret 2020 dari dua katagori SMP dan SMA/SMK oleh Walikota Bekasi, Rahmat Effendi.

“Tim juri terdiri dari 3 orang profesional dan akademisi. Selain itu, jangan lupa para peserta diwajibkan mencantumkan biodata dengan nama wali kelas dan nomor kontak kepala sekolah peserta,” pungkas Edo. (Mul)

BeritaEkspres Group

Berita Terkait

Pj Walikota Bekasi Tepis Isue Dilamar Jadi Bakal Calon Wakil Walikota Bekasi
Masyarakat Berbagai Elemen Dukung Dani Ramdan Kembali Jabat Pj Bupati Bekasi
Ade Muksin Terpilih Jadi Ketua PWI Bekasi Raya Periode 2024-2027
Tunggak Kontribusi, Pemkot Bekasi Ambil Alih Pengelolaan Pasar Pondok Gede
Eks Walikota Bekasi M2 Masih di Hati Masyarakat Kota Bekasi
Kong Mpe Ajak Masyarakat Kabupaten Bekasi Sukseskan MTQ Tingkat Provinsi Ke-38
Balon Walikota Bekasi Adi Bunardi Minta DPC PDIP Siapkan Panggung Debat
Jelang Pilkada, JNW: Sikap FKUB Kota Bekasi Beraroma Politis
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 10:03 WIB

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Rabu, 24 April 2024 - 13:42 WIB

Aksi di Mabes Polri, LQ Indonesia Law Firm Tuntut Copot Dir-Tipideksus

Selasa, 23 April 2024 - 19:07 WIB

Menangkan Buronan, Karyawan PT. PRLI Minta 3 Hakim MA Diusut

Senin, 22 April 2024 - 21:50 WIB

Terancam PHK Massal, Karyawan PT. Polo Ralph Lauren Indonesia Tolak Putusan MA

Minggu, 21 April 2024 - 15:26 WIB

Alvin Lim Laporkan Brigjen Wisnu Hermawan Atas Dugaan Kaburnya Bos Investasi

Minggu, 21 April 2024 - 12:04 WIB

Nitizen Soroti Rumah Presiden PKS Saat Dikunjungi Anies Baswedan

Jumat, 19 April 2024 - 19:29 WIB

Tak Profesional, Alvin Lim Laporkan Penyidik Dirtipideksus Mabes Polri

Jumat, 19 April 2024 - 13:34 WIB

LQ Indonesia Law Firm Bakal Gelar Aksi Dengan Korban Net-89 dan Indosurya

Berita Terbaru

Foto: Advokat Raden Nuh

Berita Utama

Diduga, Oknum Jaksa Kejari Jakpus Langgar Kode Prilaku Jaksa

Kamis, 25 Apr 2024 - 10:03 WIB