Skill Intelijen Prajurit Kodim Surabaya Utara Diuji

- Jurnalis

Rabu, 19 Februari 2020 - 13:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA SURABAYA – Kodim Tipe A 0830 Surabaya Utara berupaya untuk terus meningkatkan kemampuan prajuritnya. Selain kemampuan secara berkelompok, kemampuan intelijen masing-masing prajurit pun, mulai diuji.

“Sebagai aparat intelijen, kemampuan deteksi dini dan cegah dini harus terus ditingkatkan dan dilatih,” kata Kepala Staf Kodim Tipe A 0830 Surabaya Utara, Mayor Inf Slamet Prayitno kepada Matafakta.com, Rabu (19/2/2020) siang.

Baca Juga :  Panglima TNI Tinjau Geladi Bersih Puncak HUT ke-79 TNI 2024

Sementara itu, Komandan Latihan Perorangan Dasar intelijen, Kapten Inf Sumardjiono menambahkan jika beberapa materi, telah disuguhkan ke para prajurit.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain materi secara teori, kata dia, praktek hingga pendalaman pengetahuan serta ketrampilan pun, nantinya akan dihadapi oleh para personel intelijen.

Baca Juga :  Panglima TNI Tinjau Geladi Bersih Puncak HUT ke-79 TNI 2024

“Materi itu, meliputi materi penyelidikan, pengamanan, penggalangan, ADM intelijen dan persandian. Itu juga kita tambahkan materi tentang teknik intelijen, termasuk salah satunya komunikasi sosial dan pendalaman,” pungkasnya. (Nining)

Berita Terkait

Panglima TNI Tinjau Geladi Bersih Puncak HUT ke-79 TNI 2024
Panglima TNI Terima Kunjungan Dankoopsus Militer AS
Brigjen TNI Novi Rubadi Sugito Resmi Jabat Panglima Divisi Infanteri 1 Kostrad
Kunjungan KRI Bima Suci di Perayaan HUT Ke-79 RI di Kamboja
Bakamla RI Tangkap Kapal Berbendera Filipina di Perairan Gorontalo
Jelang Super Garuda Shield 2024, Militer AS Datangkan Alutsistanya
Aksi Brutal OPM Bakar Bangunan SMP Negeri Okbab di Papua
Serka Matrawi Cegah Tiga Dosa Besar di Dunia Pendidikan
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 3 Oktober 2024 - 18:36 WIB

Panglima TNI Tinjau Geladi Bersih Puncak HUT ke-79 TNI 2024

Kamis, 22 Agustus 2024 - 11:31 WIB

Panglima TNI Terima Kunjungan Dankoopsus Militer AS

Selasa, 20 Agustus 2024 - 17:46 WIB

Brigjen TNI Novi Rubadi Sugito Resmi Jabat Panglima Divisi Infanteri 1 Kostrad

Selasa, 20 Agustus 2024 - 17:39 WIB

Kunjungan KRI Bima Suci di Perayaan HUT Ke-79 RI di Kamboja

Jumat, 16 Agustus 2024 - 18:48 WIB

Bakamla RI Tangkap Kapal Berbendera Filipina di Perairan Gorontalo

Berita Terbaru

Foto: Robert Bonosusatya

Berita Utama

Robert Bonosusatya Dalam Perkara Korupsi PT. Timah Tbk

Rabu, 9 Okt 2024 - 23:19 WIB

Ilustrasi

Berita Ekonomi

Global Financial Quotient Fund Indonesia

Rabu, 9 Okt 2024 - 22:04 WIB

Foto Kantor Desa Sumberjaya, Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat

Uncategorized

Dana Desa Cair Tanpa Token, DPMD Kabupaten Bekasi Langgar Aturan

Rabu, 9 Okt 2024 - 17:10 WIB