Polres Tolikara Bantah Keterlibatan Penyaluran Bantuan Beras Covid-19

- Jurnalis

Rabu, 16 September 2020 - 13:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Tolikara, AKBP DR. Takamully

Kapolres Tolikara, AKBP DR. Takamully

BERITA TOLIKARA – Adanya berita dimuat disebuah media online Senin 14 September 2020 yang mengatakan bahwa aparat kepolisian asal Tolikara intervensi dalam penyaluran bantuan beras Covid-19 milik masyarakat Kabupaten Tolikara.

Kapolres Tolikara, AKBP DR. Takamully membantah dan menegaskan bahwa kepolisian hadir untuk mengecek beras Covid-19 bantuan Pemerintah Pusat sebanyak 100 ton untuk warga Kabupaten Tolikara, yang mana atas koordinasi dari Pemerintah Daerah (Pemda) di Keluarkan oleh Dinas Sosial.

“Seharusnya beras itu secara keseluruhan harus dibawa ke Karubaga, namun masyarakat Tolikara yang berada di Wamena, langsung mengambil beras sebanyak 50 ton,” terang Kapolres Tolikara, Rabu (16/9/2020).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan kejadian itu, sambung Kapolres, lalu Pemerintah Daerah berkoordonasi dengan pihak Kepolisian untuk mengecek hal tersebut dan memohon agar pihak kepolisian mengawal 50 ton beras untuk dibawa ke Karubaga.

“Namun ada oknum masyarakat yang berada di Wamena bersikeras untuk menyerahkan beras tersebut,” tegas Kapolres.

Kapolres Tolikara juga menjelaskan, atas permintaan Sekretaris Daerah (Sekda) ke pihak Kepolisian, anggota yang ke Wamena ditandatangani Kapolres Tolikara dan sampai di Wamena anggota terlebih dahulu Koordinasi dengan Polres Jayawijaya.

“Dengan adanya kejadian tersebut, sehingga Pemda akan melaporkan oknum masyarakat ke Mapolres Jayawijaya untuk diambil langkah tegas, sehingga semua dapat berjalan sesuai yang diharapkan,” jelas Kapolres Tolikara.

Kapolres menambahkan akan melakukan komunikasi dengan semua pihak agar apa yang terjadi dapat kita selesaikan dengan baik, sehingga penyaluran beras kepada masyarakat yang ada di Kabupaten Tolikara sesuai dengan apa yang kita harapkan bersama.

Seperti yang dilansir dalam berita Sekretaris Tim Peduli Covid-19, Abini Kogoya menyebutkan, bahwa bantuan beras beras Covid-19 sebanyak 50 ton diperuntukan untuk masyarakat Tolikara yang saat ini berada dan menetap di Kabupaten Jayawijaya. (Usan)

Berita Terkait

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Berita Terbaru

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB

Foto: Heri Koswara & Sholihin

Seputar Bekasi

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:37 WIB

Foto: Saat Petugas Kepolisian Melakukan Olah TKP di Lokasi Kejadian di Depan Gedung PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 14:49 WIB