Warga Lamongan Nasim Terharu Rumahnya Direhab Babinsa

- Jurnalis

Senin, 27 Juli 2020 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA LAMONGAN – Nasim (51) warga Dusun Kepuh, Desa Kedungkumpul, Kecamatan Sarirejo, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, mengaku terharu ketika rumahnya direhab Babinsa. Pasalnya, rumah Nasim yang selama ini hanya beralaskan tanah dan beratap daun mulai berganti wajah.

“Alhamdulillah, terima kasih pak Rumah saya sudah mulai punya atap genting,” ungkap, Nasim, haru kepada Matafakta.com, Senin (27/7/2020).

Dihubungi terpisah, Dandim 0812 Lamongan, Letkol Inf Sidik Wiyono menegaskan, jika saat ini, terdapat 350 unit Rumah warga yang menjadi sasaran program Rutilahu itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan, mantan Danyonif Raider 500 Sikatan itu mengimbau seluruh Koramil di wilayah teritorialnya, untuk bisa memberikan pelayanan dan perhatian penuh bagi warga di setiap lokasi Rutilahu.

“Harus bisa memberikan yang terbaik. Kemanunggalan antara TNI dan rakyat, harus terpupuk dan terwujud,” pungkas Dandim. (Nining)

Berita Terkait

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Berita Terbaru

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB

Foto: Heri Koswara & Sholihin

Seputar Bekasi

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:37 WIB

Foto: Saat Petugas Kepolisian Melakukan Olah TKP di Lokasi Kejadian di Depan Gedung PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 14:49 WIB