Tolak RUU HIP, Ribuan Massa LSM GMBI Bakal Aksi ke DPR RI

- Jurnalis

Senin, 13 Juli 2020 - 09:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DPP LSM GMBI

DPP LSM GMBI

BERITA BANDUNG – LSM Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI) berencana akan melakukan aksi besar – besaran serentak diseluruh Provinsi Kabupaten dan Kota se-Indonesia, jika DPR RI, tidak merespon positif audensi LSM GMBI, terkait penolakan Rancangan Undang-Undang Haluan Idiologi Pancasila (RUU HIP) pada 16 Juli 2020 mendatang.

“RUU HIP itukan yang gagas DPR RI, makanya kita minta audensi dulu, karena RUU HIP ini akan mendekradasi nilai-nilai Pancasila,” tegas Ketua Tim Perumus Makalah Tolak RUU HIP LSM GMBI, M. Ari Mulya Subagja kepada Matafakta.com, Senin (13/7/2020).

Dikatakan Ari, Pancasila itu tidak bisa dibuat dalam bentuk produk hukum, karena Pancasila adalah sumber dari segala hukum bagi bangsa Indonesia.

Menurutnya, jika Pancasila jadi Undang – Undang, lalu tiba – tiba ada sekelompok orang menggugat ke Mahkamah Konstitusi (MK) atau ke Mahkamah Agung (MA) lalu tuntutannya di kabulkan, tentu jadi bumerang.

“Inilah yang kita takutkan, bisa hilang Pancasila dan itu sama seperti membubarkan Negara,” sindirnya.

Oleh karena itu, lanjut Ari, LSM GMBI mengajak seluruh komponen bangsa untuk menjaga, Pancasila sebagai dasar Negara RI.

“Seperti yang sudah sering kita gaungkan, bahwa Pancasila itu, sudah final jangan diutak-atik lagi baik pengurangan ataupun penambahan dan sebagainya,” tandas Ari.

Sementara itu, Humas Tim Perumus Makalah Tolak RUU HIP, H. Idat Mustari mengatakan akan melakukan pergerakan ke DPR RI.

Baca Juga :  DPC Demokrat Ponorogo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati Maupun Wakil Bupati

“Surat sudah kita kirimkan ke DPR RI yang ditembuskan ke Presiden dan Wakil Presiden RI, Kepala Staf Presiden, Menteri Polhukam, Menkumham, Mendagri, Kapolridan Ka BIN,” jelasnya.

Jika audensi tambah Idat, LSM GMBI dengan DPR RI pada 16 Juli 2020 tidak direspon positif, maka 21 Juli 2020 seluruh Keluarga Besar LSM GMBI se-Indonesia akan melakukan aksi besar – besar ke DPR RI.

“Instruksi ini langsung diberikan Ketua Umum DPP LSM GMBI, Moh Fauzan Rachman, stop membahas masalah RUU HIP,” pungkasnya. (Indra)

BeritaEkspres Group

Berita Terkait

DPC Demokrat Ponorogo Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati Maupun Wakil Bupati
PKS dan PBB Jatim Dukung Politikus PDIP Sri Untari Maju Dalam Pilgub Jatim
RIBUT Dukung Sri Untari Bisowarno di Pilgub Jatim Periode 2024-2029
Sugeng Riyanta Resmi Jadi Wakil Kajati Jateng Gantikan Teguh Subroto
Lepas Balik Kerja Bareng BPKH, Ini Pesan Anggota DPR RI Abdul Wachid
960 Peserta “Balik Kerja Bareng” BPKH Semarang Diberangkatkan ke Jakarta
Arus Balik, KAI Daop 4 Semarang Sudah Berangkatkan 126.228 Penumpang
Kasatlantas Polres Semarang: Arus Mudik Diperkirakan Hingga Senin
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 4 Mei 2024 - 19:17 WIB

Alvin Lim Gelar “Training Options Batch 2” Ajarkan Masyarakat Melek Investasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 09:18 WIB

Nasabah PT. Asuransi Allianz Tunjuk LQ Indonesia Law Firm Jadi Kuasa Hukum

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:17 WIB

KOPPAJA Desak Jaksa Agung Tangani Kasus Korupsi Rp1 Triliun di Banten

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:09 WIB

Kuasa Hukum Korban Investasi Bodong DNA Pro Buatkan Surat Terbuka

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:35 WIB

Alvin Lim Bongkar Cara Licik Oknum Tipideksus Soal TPPU Panji Gumilang

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:25 WIB

Alvin Lim: Indonesia Jadi Nomor 1 Kepolisian Terkorup di Asia Negara

Senin, 29 April 2024 - 12:28 WIB

Panglima TNI Hadiri Acara Halal Bihalal dan Silaturahmi PBNU

Senin, 29 April 2024 - 10:22 WIB

Otak Atik Akta Nasabah, Alvin Lim Bongkar Dugaan Praktik Mafia Bank Victoria

Berita Terbaru

Acara Halal Bihalal Warga RTT 01 Perumahan Villa Gading Harapan (VGH) Kebalen, Kecamatan Babelan, Kabupaten Bekasi

Seputar Bekasi

Warga RT 01 “Manunggal” Perumahan VGH Kebalen Gelar Halal Bihalal

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:50 WIB

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Seputar Bekasi

PT. Migas Kota Bekasi Terima Kunjungan Komisi III DPRD Banten

Sabtu, 4 Mei 2024 - 01:58 WIB

Foto: Lokasi PT. IC Bantargebang, Kota Bekasi

Seputar Bekasi

Waduh…!!!, Di Kota Bekasi Perusahaan Tanpa Plang Bebas Beroperasi

Jumat, 3 Mei 2024 - 18:18 WIB