Koordinator Pengawas PT DKI Jakarta Monitoring Virtual di PN Jakpus

- Jurnalis

Jumat, 31 Mei 2024 - 17:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Monitoring Virtual di PN Jakarta Pusat

Monitoring Virtual di PN Jakarta Pusat

BERITA JAKARTA – Koordinator Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta lakukan monitoring virtual guna mencegah potensi pelanggaran kode etik oleh oknum Hakim, Panitera berserta jajarannya di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat.

Koordinator Pengawas PT. DKI Jakarta, Sugeng Riyono mengatakan, tujuannya untuk melakukan monitoring serta pembinaan atas temuan-temuan yang ada di PN Jakarta Pusat serta akan menentukan langkah atas temuan tersebut.

Baca Juga :  Kementerian ATR BPN Bagikan 3.256 Sertifikat ke Masyarakat Jawa Barat

Hadir pada seremonial tersebut, Ketua Pengadilan Negeri (KPN) Jakarta Pusat, Dr. Rudi Suparmono, SH MH, para Hakim Karier, Hakim Ad Hoc pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelumnya, sekelompok massa yang tergabung dalam Koalisi Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (KMAKI), menggelar aksi unjuk rasa di Gedung Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Rabu 29 Mei 2024.

Baca Juga :  Ini Kata Adi Bunardi Maknai Pesan Kang Dedi Untuk Tri Adhianto

Dalam tuntutannya, para pendemo mendesak agar pimpinan Mahkamah Agung (MA) RI segera mencopot oknum Hakim RBS sebagai Hakim Karir di PN Jakarta Pusat, terkait dugaan makelar perkara niaga. (Sofyan)

Berita Terkait

Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri
Mahasiswi Pelita Bangsa Apresiasi Paparan Dialog Publik Dani Ramdan
Sedot Ratusan Juta, JNW Soroti Program Ketapang Desa Sumberjaya
Polsek Serang Baru Bersama TNI Gelar Karya Bakti Lingkungan
Ada Masalah di Desa Sumberjaya, FKMPB: Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi Kemana?
JNW: Pj Bupati Bekasi Tutup Mata Soal Polemik Desa Sumberjaya?
Pj Walikota Bekasi Diminta Objektif Soal Polemik Parkir Ruko SNK
FKRW Kebalen Gelar Pelepasan Lurah Firman Arief Sembada
Berita ini 59 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 19:01 WIB

Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:34 WIB

Mahasiswi Pelita Bangsa Apresiasi Paparan Dialog Publik Dani Ramdan

Selasa, 22 Oktober 2024 - 12:48 WIB

Sedot Ratusan Juta, JNW Soroti Program Ketapang Desa Sumberjaya

Selasa, 22 Oktober 2024 - 10:03 WIB

Ada Masalah di Desa Sumberjaya, FKMPB: Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi Kemana?

Senin, 21 Oktober 2024 - 19:37 WIB

JNW: Pj Bupati Bekasi Tutup Mata Soal Polemik Desa Sumberjaya?

Berita Terbaru

Foto: Advokat Alvin Lim

Berita Utama

Selamat Atas Dilantiknya Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029

Selasa, 22 Okt 2024 - 19:18 WIB

Foto: Pj Walikota Bekasi Raden Gani Muhamad

Seputar Bekasi

Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri

Selasa, 22 Okt 2024 - 19:01 WIB

Foto: Dr. Dani Ramdan

Seputar Bekasi

Mahasiswi Pelita Bangsa Apresiasi Paparan Dialog Publik Dani Ramdan

Selasa, 22 Okt 2024 - 16:34 WIB

Foto: Kantor Desa Sumberjaya & Program Pemanfaatan Lahan Kosong

Seputar Bekasi

Sedot Ratusan Juta, JNW Soroti Program Ketapang Desa Sumberjaya

Selasa, 22 Okt 2024 - 12:48 WIB