Melalui Tik-Tok, Norma Ungkap Perselingkuhan Suami Dengan Ibu Kandungnya

- Jurnalis

Kamis, 29 Desember 2022 - 22:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ket. Foto: Norma Risma Saat Melangsungkan Pernikahan

Ket. Foto: Norma Risma Saat Melangsungkan Pernikahan

SEORANG perempuan bernama Norma Risma menceritakan kisah pahit, perselingkuhan suaminya dengan Ibu kandungnya sendiri di media sosial Tik-Tok.

Dalam kisahnya, Norma bercurhat hubungannya dengan sang suami sudah berlangsung sejak duduk di bangku SMA. Setelah berpacaran selama 5 tahun, Norma dan suami memutuskan menikah di tahun 2021.

Namun sayangnya, kini pernikahan keduanya harus kandas di tengah jalan, lantaran sang suami kepergok selingkuh dengan Ibu kandung Norma.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ternyata, bukan kali pertama, Norma menceritakan, sebelumnya juga Norma sempat memergoki perselingkuhan keduanya tiga hari sebelum menikah.

Namun, Norma tetap percaya dan masih berpikir positif pada calon suaminya. Bahkan dirinya yakin suaminya itu akan berubah usai menikahinya.

Baca Juga :  Diadili di Ethiopia, Pemerintah Diminta Bela Warga Majalengka Kejebak Narkoba

Aku terima pengkhianatan lalu memaafkanmu. Karena saat itu, aku pun masih sangat mencintaimu,” tulis Norma dalam sabuah video Tik-Tok dengan penuh kekecewaan.

Satu tahun yang lalu, tulis Norma, saat kau ucap ijab qabul, aku percaya kau bisa berubah dan kita hidup bahagia.

Namun ternyata, lanjut Norma, aku salah. Kau lanjutkan pengkhianatanmu bermain api dengan ORANG TERDEKATKU orang yang paling aku sayangi juga,” tulisnya lara.

Dalam unggahannya itu, Norma juga menceritakan bagaimana perjuangannya selama menjalin asmara dengan pria berinisial R itu. Mulai dari usaha bersama hingga membuat planning keuangan untuk anak-anak mereka kelak.

Baca Juga :  Jaksa OTT Oknum Hakim "Yang Mulia" Vonis Bebas Kasus Pembunuhan

Norma juga mengungkap bagaimana pengkhianatan sang suami dengan Ibu kandungnya itu berdampak pada psikologisnya.

Sejak kejadian itu, aku jadi perempuan yang penakut. Kalo ada orang yang ngetuk pintu aku langsung gemeteran, kalau ada suara motor lewat depan rumah yang mirip sama punya kamu, aku selalu ngumpet karena ketakutan,” tulis Norma.

Apalagi, kata Norma, kalau aku belanja ke Toko retail tempat kamu bekerja itu rasanya lemes banget kaki dan jantung juga berdebar lebih cepat, padahal kamu enggak ada di situ,” tutup Norma mengakhiri tulisannya. (Usan)

Berita Terkait

Badai KKN Menerpa Mahkamah Agung
Kongkalingkong Perkara Tim Saber Pungli Kejagung Amankan Duit Rp1 Triliun
Kisah Majelis Hakim PN Surabaya “Nyambi” Kuasa Hukum Kena OTT
Kinerja AHY Selama Jabat Menteri Agraria & Kepala BPN Dinilai Nol Besar
IPW dan TPDI Apresiasi KPK Usut Dugaan Korupsi Honor Hakim Agung
Jaksa OTT Oknum Hakim “Yang Mulia” Vonis Bebas Kasus Pembunuhan
Diduga Hakim Vonis Bebas Gregorius Ronald Tanur Terkena OTT
Miris Melihat Corong Informasi “Soud Of Justice” Kejagung Terbengkalai
Berita ini 533 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 20:39 WIB

Badai KKN Menerpa Mahkamah Agung

Jumat, 25 Oktober 2024 - 20:27 WIB

Kongkalingkong Perkara Tim Saber Pungli Kejagung Amankan Duit Rp1 Triliun

Jumat, 25 Oktober 2024 - 11:45 WIB

Kisah Majelis Hakim PN Surabaya “Nyambi” Kuasa Hukum Kena OTT

Jumat, 25 Oktober 2024 - 10:40 WIB

Kinerja AHY Selama Jabat Menteri Agraria & Kepala BPN Dinilai Nol Besar

Kamis, 24 Oktober 2024 - 22:40 WIB

IPW dan TPDI Apresiasi KPK Usut Dugaan Korupsi Honor Hakim Agung

Berita Terbaru

Tim Saber Pungli Kejagung

Berita Utama

Badai KKN Menerpa Mahkamah Agung

Jumat, 25 Okt 2024 - 20:39 WIB

Foto: Trio Hakim PN Surabaya dan Gregorius Ronald Tannur

Berita Utama

Kisah Majelis Hakim PN Surabaya “Nyambi” Kuasa Hukum Kena OTT

Jumat, 25 Okt 2024 - 11:45 WIB