PDIP Kota Bekasi Buka Pendaftaran Calon Walikota dan Wakil Walikota Bekasi

- Jurnalis

Minggu, 7 April 2024 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pendaftaran Penjaringan

Pendaftaran Penjaringan

BERITA BEKASI – Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kota Bekasi masih membuka pendaftaran bakal Calon Walikota dan Wakil Walikota Bekasi untuk meju pada Pilkada Kota Bekasi Periode 2024-2029.

Informasi yang disampaikan pada akun Instagram @pdiperjuangankotabekasi itupun menerangkan jika pendaftaran mulai dibuka pada tanggal 1 April hingga 19 April 2024.

Baca Juga :  Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri

Selain dibukan untuk para kader PDIP sendiri, pendaftaran bakal calon Walikota dan Wakil Walikota Bekasi itupun terbuka untuk umum atau tokoh masyarakat Kota Bekasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pendaftaran Penjaring Bakal Calon Walikota dan Wakil Walikota Bekasi bertempat dikantor DPC PDIP Kota Bekasi, Ruko Sentra Niaga Kalimalang Jalan Ahmad Yani, Bekasi Selatan Kota Bekasi.

Baca Juga :  Soal Lahan Makam Kedondong, Ahli Waris: Kita Akan Usut Sampai Tuntas

Berbeda dengan Bakal Calon Walikota Bekasi dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Bekasi, Heri Koswara yang lebih dulu mendapat tiket-rekomendasi dari DPP PKS yang secara langsung sudah deklarasikan Partai pemenang Pemilihan Legislatif 2024. (Dhendi)

Berita Terkait

Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri
Mahasiswi Pelita Bangsa Apresiasi Paparan Dialog Publik Dani Ramdan
Sedot Ratusan Juta, JNW Soroti Program Ketapang Desa Sumberjaya
Polsek Serang Baru Bersama TNI Gelar Karya Bakti Lingkungan
Ada Masalah di Desa Sumberjaya, FKMPB: Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi Kemana?
JNW: Pj Bupati Bekasi Tutup Mata Soal Polemik Desa Sumberjaya?
Pj Walikota Bekasi Diminta Objektif Soal Polemik Parkir Ruko SNK
FKRW Kebalen Gelar Pelepasan Lurah Firman Arief Sembada
Berita ini 165 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 19:01 WIB

Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:34 WIB

Mahasiswi Pelita Bangsa Apresiasi Paparan Dialog Publik Dani Ramdan

Selasa, 22 Oktober 2024 - 12:48 WIB

Sedot Ratusan Juta, JNW Soroti Program Ketapang Desa Sumberjaya

Selasa, 22 Oktober 2024 - 10:03 WIB

Ada Masalah di Desa Sumberjaya, FKMPB: Pj Bupati Bekasi Dedy Supriyadi Kemana?

Senin, 21 Oktober 2024 - 19:37 WIB

JNW: Pj Bupati Bekasi Tutup Mata Soal Polemik Desa Sumberjaya?

Berita Terbaru

Foto: Advokat Alvin Lim

Berita Utama

Selamat Atas Dilantiknya Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029

Selasa, 22 Okt 2024 - 19:18 WIB

Foto: Pj Walikota Bekasi Raden Gani Muhamad

Seputar Bekasi

Polemik Parkir, Pj Walikota Bekasi: PTMP Harus Pintar Mendudukan Diri

Selasa, 22 Okt 2024 - 19:01 WIB

Foto: Dr. Dani Ramdan

Seputar Bekasi

Mahasiswi Pelita Bangsa Apresiasi Paparan Dialog Publik Dani Ramdan

Selasa, 22 Okt 2024 - 16:34 WIB

Foto: Kantor Desa Sumberjaya & Program Pemanfaatan Lahan Kosong

Seputar Bekasi

Sedot Ratusan Juta, JNW Soroti Program Ketapang Desa Sumberjaya

Selasa, 22 Okt 2024 - 12:48 WIB