BNNP Jateng Musnahkan Sabu dan Ekstasi Jaringan Pekalongan-Pati

- Jurnalis

Selasa, 9 Juni 2020 - 13:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BNNP Jateng

BNNP Jateng

BERITA SEMARANG – Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Jateng musnahkan narkotika jenis sabu seberat 145,73 dari total 223,87 gram yang disita dan narkotila jenis ekstasi 490 butir dari jumlah 500 butir. Sedang sisanya untuk pemeriksaan labfor dan pembuktian di persidangan, Selasa (9/6/2020).

Diketahui barang tersebut sebelumnya disita penyidik BNNP Jateng saat melakukan pengungkapan kasus naskotika pada, Selasa 5 Mei 2020, di dalam rumah di Jalan Pantai Sari 3 RT01/RW13, Kelurahan Panjang Wetan, Kecamatam Pekalongan Utara, Kota Pekalongan dari tersangka Rusdi alias Sambungan (34).

Kepala BNNP Jateng, Brigjen Pol Benny Gunawan mengatakan, barang haram tersebut diterima tersangka Rusdi dari seorang bernama Sri Hartati als Wezrek (31) di depan kamar kos di Kebanyon Lor  Kasepuhan Batang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tersangka Rusdi mengaku diperintah oleh seorang warga binaan LP Klas II B Pati yang bernama Widodo als Herman Widodo als Dokter DOK (35).

Kepala BNNP Jateng selanjutnya berkoordinasi dengan Kalapas LP Klas II B Pati untuk mengamankan Widodo.

Para tersangka saat ini ditahan di Rutan BNNP Jateng, dan dijerat dengan sangkaan Primer Pasal 114 ayat (2) Jo Pasal 132 ayat (1) Sunsider Pasal112 ayat (2) Jo Pasal 132 ayat (1) UU RI No. 35 tahun 2009 tentang markotika dengan ancaman minimal 5 tahun penjara dan maksimal pidana mati. (Nining)

Berita Terkait

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat
Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum
STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa
Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru
Fora 2024, DPP Inkindo Jateng Hadirkan Forjakon Kabupaten Semarang
Inkindo Jateng Gandeng APH Bahas Persoalan Hukum dan Pencegahan
Babinsa Kodim 0802 Ponorogo Peduli Warga Kesulitan Air Bersih
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Dinkes Pegunungan Arfak Papua Barat Gelar Workshop Gender dan Imunisasi

Senin, 28 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Pengadilan Tinggi Papua Barat

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:31 WIB

Progres Proyek di Kabupaten Blitar Lambat, Jaksa Siap Keluarkan Pendapat Hukum

Jumat, 18 Oktober 2024 - 16:58 WIB

STIH dan Kejari Pulau Taliabu Mou Magang Mahasiswa

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:13 WIB

Kejari Pulau Taliabu Maluku Utara Tempati Kantor Baru

Berita Terbaru

Duet Heri Koswara-Sholihin di Pilkada Kota Bekasi 2024

Seputar Bekasi

Diterpa Isue Miring Tak Pengaruhi Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin

Sabtu, 23 Nov 2024 - 21:35 WIB

Foto: Heri Koswara & Sholihin

Seputar Bekasi

Jelang Pencoblosan, Elektabilitas Heri Koswara-Sholihin Terus Meroket

Sabtu, 23 Nov 2024 - 20:37 WIB

Foto: Saat Petugas Kepolisian Melakukan Olah TKP di Lokasi Kejadian di Depan Gedung PWI Bekasi Raya

Seputar Bekasi

Ini kata Terduga Pelaku Penganiaya Wartawan di Depan Gedung PWI Bekasi

Sabtu, 23 Nov 2024 - 14:49 WIB